DECEMBER 9, 2022
Nasional

Gatot Repli Handoko: Keberadaan Server Judi Online di Luar Negeri Jadi Kendala Penindakan Hukum

image
Suasana tanya jawab seminar nasional bertajuk "Pengelolaan Komunikasi Krisis Dan Edukasi Penanganan Judi Online" yang diselenggarakan Magister Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) di Jakarta, Rabu, 11 Desember 2024. ANTARA/Ganet

Sementara itu, Kepala Program Studi Magister Ilmu Komunikasi (MIKOM) Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) Dr. Tria Patrianti, M.I.Kom menyebut dalam dua tahun belakangan ini konten-konten di perguruan tinggi disisipi iklan judi online.

"Bandar judi online biasanya memakai situs-situs yang tidak aktif untuk mempromosikan judi online," ujar Tria.

Dia menyarankan agar pengambil kebijakan dan Kepolisian untuk menyiapkan strategi persuasi agar jangan ada lagi masyarakat yang coba-coba bermain judi online.

Baca Juga: Mayjen TNI Alvis Anwar: TNI Kerahkan Satuan Sibernya untuk Cek Prajurit yang Terlibat Judi Online

"Harus ada langkah nyata dari humas di pemerintahan untuk melakukan strategi persuasi agar masyarakat tidak terjebak praktik judi online," ucap Tria.***

Halaman:

Berita Terkait