DECEMBER 9, 2022
Internasional

Juru Bicara WHO, Margaret Harris: Vaksinasi Polio di Gaza Terhambat Jaminan Keamanan dan Akses

image
Ilustrasi bantuan PBB kesulitan masuk ke Gaza. ANTARA/Anadolu/PY

"Kami tidak memiliki jaminan keamanan dan akses. Kami telah meminta setidaknya jeda pertempuran sehingga kami dapat melakukan vaksinasi," katanya.

Harris mengatakan bahwa kampanye vaksinasi, yang dapat diselesaikan dalam dua atau tiga putaran, semula akan dimulai pada akhir Agustus.

"Kita tidak dapat melakukan hal ini jika ada pertempuran, serangan udara, dan tidak ada jalan yang dapat dilalui dengan aman," tuturnya.***

Baca Juga: Tiga Provinsi Ditetapkan Sebagai Kejadian Luar Biasa, Kini Imunisasi Polio Diberikan Dua Dosis

Halaman:
1
2
Sumber: Antara

Berita Terkait