DECEMBER 9, 2022
Nasional

LSI Denny JA: 32,3 Persen Unggahan dan Berita tentang Isu Uang Kuliah Tunggal di Media Bersentimen Negatif

image
(Facebook @Deny JA Public Poicy)

Dari hasil penelitian, LSI Denny JA menemukan hasil bahwa UKT ini menjadi isu penting di mata publik.

LSI Denny JA berkesimpulan bahwa kasus UKT menunjukkan betapa pentingnya pengetahuan mengenai emosi dan sentimen publik sebelum kebijakan dikeluarkan.

“Kasus ini memberi pelajaran berharga apa yang harus dipersiapkan oleh pemerintah sebelum mengeluarkan kebijakan,” demikian LSI Denny JA. ***

Baca Juga: Peneliti LSI Denny JA, Ardian Sopa: Gugatan di MK Berlawanan dengan Logika Publik yang Menerima Hasil Pilpres 2024

https://drive.google.com/file/d/1TZZGxEcWaNIVqMvsh_O8q00jN1Jb2JI8/view?fbclid=IwZXh0bgNhZW0CMTAAAR32MsSZV-D4bXBjGqk19wA08iBfKeSoogO80GeWEwW3sBY_4-4Q2PPwB7c_aem_AZVxXcu8bl8337tqYF_diPRcjtCJpIlB3ZLzYVWNpqzMVPtYFy4juU7OsN_IXP--nweR2OKqpf_pc5ZrEIchQq_z

Halaman:
1
2
Sumber: Facebook @LSI Denny JA Public Policy

Berita Terkait