Orbit Indonesia
Puisi Esai Denny JA: Ketika Empat Mahasiswa Tertembak Mati
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Sabtu, 10 September 2022 07:16 WIB

Empat Mahasiswa Meningal Tertembak Mendahului Gerakan Reformasi Indonesia 1998.
Mereka dicegat barikade Polisi.
Negosiasi dilakukan.
“Pak, ini long march didukung rektor.
Mohon kami diijinkan ke DPR.”
Pak polisi hanya menjawab:
“Kami hanya menjalankan perintah.
Tak boleh lewat batas ini.”