DECEMBER 9, 2022
Internasional

Menlu Antonio Tajani: Italia Tak Izinkan Ukraina Gunakan Senjata Pasokannya untuk Serang Wilayah Rusia

image
Menteri Luar Negeri Italia Antonio Tajani. ANTARA/Anadolu/am.

Presiden Finlandia Alexander Stubb juga mengatakan pada Jumat bahwa “tidak masalah” bagi Ukraina untuk menggunakan senjata yang diterimanya dari negara-negara Barat untuk menyerang wilayah Rusia.

Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan, Moskow mengikuti pernyataan mengenai serangan di wilayahnya setelah beberapa negara yang saat ini memasok senjata ke Ukraina mulai mendukung gagasan tersebut.

Dia memperingatkan bahwa negara-negara NATO harus menyadari “apa yang mereka lakukan.” ***

Baca Juga: Menlu Italia Antonio Tajani: Mengirim Pasukan NATO ke Ukraina Berarti Perang Dunia III

Halaman:
1
2
Sumber: Antara

Berita Terkait