Olahraga
Taklukan Tuan Rumah Sevilla, Atletico Madrid Pepet Real Madrid di Klasemen Sementara
- Penulis : Rhesa Ivan
- Senin, 07 April 2025 08:00 WIB

Suasana pertandingan Sevilla melawan Atletico Madrid. (Instagram @atletico madrid)
Selepas jeda, Atletico hampir saja berbalik memimpin. Giuliano Simeone menusuk dari sisi kanan, tetapi tembakannya tida berbuah gol karena bisa ditahan kiper Sevilla Orjan Nyland.
Sevilla punya kesempatan lewat tandukan Bade yang menyambut bola sepak pojok, tetapi upayanya belum menjadi gol karena melambung tipis di atas gawang Oblak.
Atletico akhirnya bisa membalikkan keadaan di menit akhir atau menit ke-90+3 lewat aksi Pablo Barrios yang menempatkan bola di pojok kanan gawang Sevilla. Atletico pun menang 2-1.***
Baca Juga: Jadwal Liga Spanyol LaLiga Pekan ke-27: Barcelona dan Atletico Madrid Bersaing Ketat