DECEMBER 9, 2022
Nasional

Hotel Fairmont Laporkan Kericuhan Rapat Membahas RUU TNI, Kombes Ade Ary Syam Indardi: Ganggu Ketertiban Umum

image
Kabid Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya, Kombes Ade Ary Syam Indradi. (ANTARA)

Aspirasi itu disampaikan oleh tiga orang perwakilan koalisi yang mendadak memasuki ruang rapat panja, namun para perwakilan tersebut langsung ditarik ke luar ruang rapat oleh pihak pengamanan rapat.

Panitia kerja RUU TNI meliputi Komisi I DPR RI dan pemerintah telah merampungkan pembahasan 40 persen dari 92 DIM RUU TNI.

Anggota Komisi I DPR RI TB Hasanuddin mengatakan, pembahasan RUU TNI telah dilaksanakan sejak Jumat.

Baca Juga: Gawat, 2000 Personel Kepolisian Amankan Persija Jakarta vs Persib Bandung di Patriot Chandra Baga Minggu Sore

"Kemarin lebih banyak dibahas intens itu tentang umur, masa pensiun, kemudian dibicarakan juga dihitung variabel bagaimana kalau bintara, tamtama, pensiun umur sekian, dan sebagainya," ujar Hasanuddin.***

 

Halaman:

Berita Terkait