DECEMBER 9, 2022
Jakarta

Kantor Pemerintah Sampai Sekolah di Jakarta Bakal Dibangun Rumah Susun 

image
Calon penghuni melihat rumah susun sewa Pasar Rumput, Jakarta, Jumat 1 November 2024. (ANTARA)

Lantai 4 sampai 5, pembangunan rusun mix-used juga akan menyediakan ruang untuk kegiatan anak muda seperti UMKM, virtual office, dan kafe, guna mendukung aktivitas ekonomi dan menciptakan ruang produktif di kawasan tersebut.

Pembangunan rusun mix-used ini diharapkan menjadi solusi hunian yang lebih terjangkau sekaligus meningkatkan kualitas hidup warga Jakarta, dengan tetap mengedepankan prinsip tata ruang yang berkelanjutan. ***

Halaman:

Berita Terkait