Nasional
Mahfud MD: Program Presiden Prabowo Selaras dengan Terwujudnya Indonesia Emas 2045
- Penulis : Bramantyo
- Sabtu, 28 Desember 2024 07:55 WIB
Di saat yang sama, Koordinator Presidium Kahmi Herman Khaeron juga memiliki pandangan yang sama tentang Indonesia Emas 2045.
Dia menilai Indonesia Emas 2045 dapat terwujud dengan hilirisasi perekonomian, peningkatan kualitas SDM dan penguatan program ketahanan pangan.
Herman pun yakni HMI dan Kahmi dapat berkontribusi di bidang hilirisasi perekonomian dan penguatan SDM demi mewujudkan Indonesia Emas 2045.
Baca Juga: Mantan Menkopolhukam Mahfud MD Enggan Berkomentar Tentang Sosok Berinisial T Pengendali Judi Online
"Karena 2045 adalah Indonesia emas, Indonesia yang ekonominya maju, yang hadir, sejahtera," tutup Herman.***
Baca Juga: Mahfud MD: KPU Harus Segera Laksanakan Putusan Mahkamah Konstitusi