DECEMBER 9, 2022
Kesehatan

Dokter Ngabila Salama: Tidur Singkat 15-30 Menit Membantu Jaga Kesehatan Selama Ikuti Arus Mudik Lebaran

image
Ilustrasi - Seorang wanita tidur siang. Dokter Ngabila Salama bilang, tidur singkat penting untuk jaga kesehatan. ANTARA/Pixabay/am.

Misalnya, ke kamar kecil, membeli makanan atau minuman, berjalan kaki atau meregangkan badan selama 10-15 menit bagi pengemudi dan tidak ada yang menggantikan. Waktu tersebut turut dapat digunakan untuk tidur berkualitas selama 15 atau 30 menit.

Ia juga mengingatkan pengemudi agar menghindari minuman manis seperti kopi, teh dan minuman berenergi, atau minuman kemasan, karena tidak baik untuk kesehatan utamanya kesehatan jantung dan memiliki kadar gula yang tinggi.

“Jangan memaksakan diri, keselamatan adalah yang utama jika sangat mengantuk, beristirahat sejenak sampai kantuk hilang dan lanjutkan perjalanan dengan berhati-hati,” katanya. ***


 

Baca Juga: Gangguan Tidur, Salah Satu Gejala Penyakit Parkinson

Halaman:
1
2
Sumber: Antara

Berita Terkait