DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

The Rolling Stones Kembali Keluarkan Album Setelah Vakum 18 Tahun Lamanya

image
Band asal London, Inggris, The Rolling Stones kembali rilis album setelah vakum selama 18 tahun, album terbaru yang dikelauarkan tahun ini berjudul Hackney Diamonds.

Baca Juga: Terungkap Identitas Pelaku Penyekapan Personel Band Radja, Ian Kasela Sayangkan Ketentuan Hukum di Malaysia

Dia juga mengatakan, "Kami tidak mau terlalu besar kepala, tapi kami selalu berharap kalian semua akan menyukainya."

Sebelumnya, The Rolling Stones sudah membuat album terbaru mereka pada tahun 2016.

Album tersebut kemudian diberi nama Blue & Lonesome, namun mereka tidak mengakui album tersebut sebagai karya mereka karena seluruh lagu dalam album tersebut merupakan cover blues.

Baca Juga: Band Radja Asal Indonesia Diancam Dibunuh, Begini Tanggapan Menteri Komunikasi Malaysia Fahmi Fadzi

Salah satu lagu dalam album baru mereka yang berjudul Angry, memiliki ciri khas musik The Rolling Stones yang sangat bergerigi.

Jagger mengatakan bahwa album tersebut nantinya juga akan berisi suara-suara lagu cinta, musik balada yang menyenangkan, dan beberapa juga akan memiliki tipe country.

Lagu-lagu dalam album baru ini direkam di studio terbaik yang ada di seluruh dunia sehingga menampilkan warna yang khas.

Baca Juga: Kronologi Lengkap Personel Band Radja Disekap dan Diancam Dibunuh Ketika Konser di Malaysia

Dalam album kali ini, The Rolling Stones juga bekerja sama dengan seorang produser yang menjadi pemenang Grammy Awards, Andrew Watt.

Halaman:
1
2
3
4
5
6
7

Berita Terkait