Inilah Keistimewaan Bulan Dzulhijjah bagi Umat Islam
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Rabu, 06 Juli 2022 12:48 WIB
Ada dua bulan yang pahala amalnya tidak pernah berkurang, kedua bulan itu adalah bulan Ramadhan dan Dzulhijah (HR. Al Bukhari dan Muslim).
Tidak Memotong Kuku dan Rambut
Jika masuk bulan Dzulhijjah dan salah seorang dari kalian ingin menyembelih kurban, hendaklah ia tidak memotong sedikitpun dari rambut dan kukunya (HR. Muslim).
Melaksanakan shalat Idul Adha dan Mendengarkan Khutbah
Baca Juga: Piala Presiden, Langsung di Indosiar Kamis Sore: PSIS Semarang Melawan Arema FC di Stadion Jatidiri
Salah satu rukun yang menjadikan shalat Idul Adha sah adalah dengan mendengarkan khutbah.
Berkurban
Setiap tanggal 10 Dzulhijah, Allah memerintahkan kepada umat islam yang memiliki kemampuan finansial untuk berkurban.
Dengan menyembelih hewan ternak yang telah ditentukan dan dagingnya dibagikan kepada semua orang, terutama kaum fakir dan miskin.
Baca Juga: Nabi Muhammad SAW Sangat Suka Makan Buah Semangka, Ternyata Ini Alasannya