DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Ditata dengan Anggaran Lebih dari Rp1 Triliun, Taman Mini Indonesia Indah Kian Mentereng Namun Tetap Merakyat

image
Presiden Joko Widodo Akrab Disapa Jokowi Sewaktu Melihat Pentaan Taman Mini Indonesia Indah.

Baca Juga: Tidak Lolos Verfikasi KPU, Partai Prima Gugat ke Bawaslu

Di DKI Jakarta ada 3 destinasi wisata rakyat, yaitu Kebun Binatang Ragunan, Kawasan Ancol, serta TMII. 

"Masyarakat yang masuk ke Kawasan TMII ini bisa piknik di sini membawa tikar, serta bekal makan siang. Inilah Taman Mini kita yang baru, destinasi wisata rakyat dengan environmental yang sudah bagus," ujar Menteri Basuki.

Menteri Basuki juga berpesan semua pihak selalu menjaga kebersihan, terlebih kawasan seluas 150 hektare ini merupakan salah satu aset negara yang berharga. ***

Halaman:
1
2

Berita Terkait