Orbit Indonesia
Ia pun Meninggalkan Laskar Jihad
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Sabtu, 16 Juli 2022 09:38 WIB
Berdakwahlah dengan lemah lembut.
Sampaikan Islam dengan lemah lembut.
Niscaya, ia akan sampai ke hati.
Dari hati ke hati.”
"Serulah (manusia) kepada jalan Rabbmu dengan hikmah (lemah lembut) dan pelajaran yang baik dan bantahlah mereka dengan cara yang baik." (QS An-Nahl [16]: 125)
Baca Juga: Piala AFF U19: Malaysia Juara, Laos Runner Up, Vietnam Ketiga
Adrian gelisah.
Hatinya menjadi panggung.