Jakarta
Pilkada Jakarta 2024: Forum Ulama dan Habaib Deklarasi Dukung Pramono Anung-Rano Karno
- Penulis : Krista Riyanto
- Sabtu, 26 Oktober 2024 07:44 WIB
ORBITINDONESIA.COM - Forum Ulama dan Habaib di Matraman, Jakarta Timur, Jumat 25 Oktober 2024 menyatakan dukungan mereka kepada Pramono Anung-Rano Karno di Pilkada Jakarta 2024.
Deklarasi mereka dilaksanakan di Rumah Makan Biyunge Utan Kayu Utara, Matraman, Jakarta Timur, Jumat.
Rano Karno menyebut dukungan Forum Ulama dan Habaib Matraman ini membuatnya semakin yakin bisa memenangi Pilkada Jakarta 2024 satu putaran. ***
Sumber: Youtube @okezone