Nusantara
KAI Sumatra Utara Evakuasi KA Putri Deli Sesudah Tabrak Truk yang Terobos Perlintasan di Serdang Bedagai
- Penulis : Satrio Arismunandar
- Rabu, 20 Maret 2024 01:37 WIB
KAI menyesalkan kejadian tersebut, serta mengimbau kepada seluruh masyarakat pengguna jalan raya agar disiplin serta mengutamakan keselamatan dalam berlalu lintas, dengan mematuhi rambu-rambu dan mendahulukan perjalanan kereta api.
"Kami menyampaikan permohonan maaf kepada pelanggan KA atas ketidaknyamanan dan keterlambatan yang ditimbulkan akibat temperan (tabrakan, red) truk dengan KA Putri Deli," kata Anwar. ***
Sumber: Antara