DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Jadwal Pertandingan BRI Liga 1 di Pekan ke 9, Ada Persebaya vs PSM Makassar Tayang di Indosiar dan Vidio

image
jadwal pertandingan kompetisi BRI Liga 1 musim 2023/2024 di Indosiar dan Vidio

Persebaya 1-0 Persita (Sho Yamamoto 55')

Persik 2-0 Persis Solo (Rohit Chand 50', Flavio Silva 88'-pen)

Baca Juga: Media Turki Bocorkan Jordi Amat Gabung Raksasa Super Lig Berikut Besaran Gajinya

Minggu, 12 Agustus 2023

Persib 1-1 Barito Putera (Levy Madinda 41'; Murilo Mendes 61')

PSS Sleman 3-1 Bhayangkara FC (Jihad Ayoub 62'-pen, Jonathan Bustos 68', Ricky Cawor 90'; Anderson Salles 36')

Borneo FC 3-2 Persikabo 1973 (Silverio 3', Stefano Lilipaly 38', Felipe Cadenazzi 48'; Rafael Prudente 61', Jose Varela 90'

Madura United 2-0 Persija (Junior Brandao 38', 48')

Baca Juga: Hasil Liga Inggris Manchester United Melawan Wolves, Raphael Varane Menjadi Pembeda

Senin, 14 Agustus 2023

Dewa United 1-4 PSIS (Alex Martins 45+1'-pen; Boubakary Diara 23', Carlos Fortes 38', Paulo Gali 88', Gio Numberi 90+6)

Arema FC 0-1 RANS Nusantara (Zidane Afandi 27')

Dan berikut ini jadwal pertandingan di pekan ke 9 yang akan ditayangkan secara langsung di stasiun televisi Indosiar dan layanan streaming Vidio.

Baca Juga: Hasil BRI Liga 1, Gol Debut Pemain RANS Zidane Affandi Buat Arema Makin Terbenam di Dasar Klasemen

Jumat, 18 Agustus 2023

Halaman:
1
2
3
4
5

Berita Terkait