DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Menangis Bisa atau Tidak Membatalkan Puasa di Bulan Suci Ramadhan, Simak Penjelasan Disini

image
Jika kamu menangis, apakah puasa Ramadhan yang tengah kamu jalani batal atau tidak? Simak penjelasannya disini.

Dengan kata lain, bisa saja seseorang berpuasa namun tidak mendapatkan pahala apa-apa karena niat yang buruk atau peristiwa yang menjauhkan diri dengan Allah.

Contohnya, menangis yang disebabkan oleh ketidakterimaan diri terhadap qada dan qadar yang ditetapkan oleh Allah.

Tentunya perkara menangis bisa menjadi hal positif juga, misalnya apabila kita menangis setelah shalat, atau meminta ampunan kepada Allah akan dosa yang pernah dilakukan.***

Dapatkan beragam informasi dan artikel lainnya dari OrbitIndonesia.com di Google News.

Halaman:
1
2
3
4
5

Berita Terkait