DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

PROFIL LENGKAP Suzume Iwato, Karakter Utama dalam Anime Suzume no Tojimari

image
Anime Suzume no Tojimari, ini profil lengkap Suzume Iwato.

ORBITINDONESIA.COM - Berikut ini adalah profil lengkap Suzume Iwato, salah satu karakter di dalam anime Suzume no Tojimari.

Di dalam anime Suzume no Tojimari, Suzume Iwato merupakan tokoh atau karakter utama yang protagonis.

Perjalanan agau petualangan Suzume Iwato mnecegah bencana di Jepang ini menjadi pusat cerita anime Suzume no Tojimari.

Baca Juga: WEBINAR ORBIT: Iklan AMDK yang Mengklaim Bebas BPA, Menyesatkan Publik dan Tidak Etis

Dilansir dari berbagai sumber, simak profil lengkap Suzume Iwato di bawah ini sampai selesai:

Nama lengkap: Suzume Iwato

Panggilan: Suzume

Tempat, Tanggal lahir: Miyako, Prefektur Iwate, 24 Mei 2006

Usia: 17 tahun (2023)

Baca Juga: Catat, Inilah Kumpulan Doa Ziarah Kubur Jelang Ramadhan, Lengkap dengan Adab dan Tata Cara Melakukannya

Jenis kelamin: Perempuan

Tempat tinggal: Kyushu

Orangtua:

- Tsubame Iwato (ibu, meninggal pada 2011)
- Tamaki Iwato (bibi)

Pengisi suara: Nanoka Hara

Baca Juga: Viral Video Ibu Guru Menikah dengan Murid Sendiri, Berjarak Usia 5 Tahun, Begini Kisahnya

Kehidupannya:

Suzume Iwato merupakan gadis 17 tahun yang yatim piatu.

Sia dirawat dan dibesarkan oleh bibinya, Tamaki Iwato sejak usia 5 tahun.

Ibunya, Tsubame Iwato meninggal dunia dalam gempa bumi besar yang terjadi di Jepang bagian timur pada 11 Maret 2011.

Setahun sebelumnya, yakni dalam ulang tahunnya yang keempat, ibunya sempat memberikan kado berupa kursi kayu istimewa.

Baca Juga: Bermain di Stamford Bridge, Chelsea Hanya Mampu Main Imbang Lawan Everton di Pekan ke 27 Liga Inggris

Pada 25 September 2023, Suzume Iwato mengalami mimpi aneh. Di hari yang sama, dia berpapasan dengan pria bernama Souta Munakata.

Pertemuannya dengan Souta tersebut merupakan awal dari perjalanan dan petualangan fantasi Suzume menyelamatkan Jepang dari bencana.

Itulah profil lengkap dan biodata Suzume Iwato, karakter utama dalam anime Suzume no Tojimari. Semoga bermanfaat.***

Dapatkan informasi menarik lainnya dari ORBITINDONESIA.COM di Google News.

Halaman:

Berita Terkait