DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Hasil Kejuaraaan Dunia BWF 2023, Hery IP Ikut Dampingi Amon Sunaryo, Ganda Rinov/Pitha Menang

image
Ganda Campuran Rinov/Pitha melaju ke babak 32 besar Kejuaraan Dunia BWF 2023 setelah kalahka wakil Jepang rubber game

 

ORBITINDONESIA.COM – Ganda campuran Indonesia Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari berhasil raih kemanangan pada babak pertama Kejuaraan Dunia BWF 2023

Kalau melihat hasil undian babak pertama atau 64 besar Kejuaraan Dunia BWF 2023 ganda Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari berhadapan dengan wakil Jepang Hiroki Midorikawa/Natsu Saito.

Laga Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari melawan Hiroki Midorikawa/Natsu Saito berlangsung di Royal Arena Copenhagen, Denmark pada Selasa 22 Agustus 2023 siang WIB.

Baca Juga: Hasil Kejuaraaan Dunia BWF 2023, Nyaris Rubber Putri KW Lolos ke Babak Kedua

Hadapi Hiroki Midorikawa/Natsu Saito, Rinov/Ptiha mendapatkan perlawanan sengit pada awal gim pertama hingga interval Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari tertinggal 9-11.

Ketika interval ada pemandangan menarik dimana pelatih ganda putra Indonesia Herry Iman Pierngadi ikut dampingi Amon Sunaryo ikut berikan instruksi kepada Rinov Rinov/Pitha.

Entah ada pengaruhnya atau tidak dari kehidiran Herry IP lepas interval Rinov Rivaldy/Pitha Hanningtyas Mentari namun berbalik unggul 16-14 namun Hiroki/Natsu mampu mengejar dan merebut kembali di angka 18-17.

Baca Juga: Kondisi Terkini Risky Dwiyan Gelandang Persebaya Surabaya yang Alami Cedera Tulang Belakang

Kedua ganda campuran ini pun saling berbalas poin lewat reli reli sengit, namun segala upaya yang dilakukan Rinov/Pitha membuahkan hasil dengan merebut gim pertama dengan angka 23-21.

Lepas gim pertama, Rinov/Pitha melakukan start lambat yang membuat mereka tertinggal 6-11 hingga interval.

Hiroko Midorikawa/Natsu Saito mampu menjaga alur permainan mereka lepas interval, akhirnya Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari kalah telak 8-21dan berlanjut ke gim ketiga.

Baca Juga: Prabowo Subianto Saksikan Pembelian 24 Pesawat Tempur Produksi Boeing Amerika Serikat

Pada gim penentuan, permainan berjalan cukup sengit, dimana Rinov/Pitha mempertunjukkan pertahanan yang cukup solid untuk ladeni permainan menyerang Hiroki/Natsu.

Rinov/Ptiha secara gantian bermain menyerang ketika unggul 6-3 setelah dapat menjaga keunggulan 11-6 hingga interval gim ketiga.

Unggul jauh ketika interval tidak membuat Rinov/Pitha lengah dan mereka menyudahi perlawanan Hiroki Midorikawa/Natsu Saito dengan angka 21-11 dalam waktu 54 menit.

Baca Juga: Skenario Terburuk Semifinal Piala AFF U23 2023: Nasib Timnas Indonesia Bergantung Pada Laga Ini

Atas kemenangan Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari atas Hiroki Midorikawa/Natsu Saito ini membuat mereka melaju ke babak 32 besar Kejuaraan Dunia BWF 2023 mengikuti ganda Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja yang sudah lebih dulu. ***

Berita Terkait