DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Ini 4 Tips Mengolah Daging Kambing agar Tidak Bau, Mudah Dipraktikkan di Rumah

image
Ilustrasi tips mengolah daging kambing agar tidak bau prengus.

ORBITINDONESIA - Berikut ini adalah tips mengolah daging kambing agar tidak bau prengus saat dimasak.

Tips mengolah daging kambing agar tidak bau ini perlu Anda ketahui, terlebih saat ini banyak daging kambing yang dibagi-bagikan untuk merayakan Idul Adha.

Tips mengolah daging kambing agar tidak bau ini sangat mudah untuk dipraktikkan di dapur rumah Anda, agar Anda merasa nyaman saat memasak daging kambing.

Baca Juga: Orang Jawa di Negara Suriname Juga Rayakan Idul Adha Bodo Kupat, Inilah Suasananya

Dilansir dari berbagai sumber, tips mengolah daging kambing agar tidak bau prengus di antaranya:

1. Rebus daging kambing dengan rempah-rempah

Daging kambing segar yang baru didapat dipastikan masih berbau khas yang membuat kurang nyaman.

Baca Juga: Haji untuk Orang Gila

Untuk mengatasinya, salah satunya yakni dengan merebus daging kambing di air medidih yang telah dicampur rempah-rempah, seperti kemangi, jahe, daun jeruk, dan lainnya.

Halaman:

Berita Terkait