DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

HOT, We the Fest Batalkan Penampilan The 1975 di Jakarta usai Tersandung Kontroversi LGBT di Malaysia

image
Band The 1975 batal gelar konser di Jakarta.

ORBITINDONESIA.COM - Pihak penyelenggara We the Fest memastikan grup band asal Inggris The 1975 batal tampil di Jakarta usai tersandung kontroversi LGBT di Malaysia.

The 1975 yang sebelumnya tampil di konser musik, Good Vibes, Malaysia mengundang kontroversi karena menyampaikan pendapatnya tentang LGBT.

Selain itu vokalis The 1975 juga melakukan tindakan tidak senonoh pada sesama personil grup bandnya yang berujung konfirmasi batal tampil di We the Fest.

Baca Juga: KEREN, Inilah Penampakan Pertama Gear 5 Monkey D Luffy di Anime One Piece untuk Hajar Kaido di Wanokuni

Lewat pengumuman di akun Instagram resmi We the Fest, memberitahukan jika grup band The 1975 batal tampil di Jakarta karena situasi saat ini.

"The 1975 dengan menyesal bahwa acara yang akan mereka bawa di Jakarta dan Taipei tak bisa lagi berjalan seperti direncanakan," tulis penyelenggara WTF 2023 di media sosial, dikutip, Minggu, 23 Juli 2023.

Pihak We the Fest mengatakan jika The 1975 tidak pernah menyatakan membatalkan penampilan secara sepihak.

Baca Juga: Akibat Bertingkah di Malaysia, Konser The 1975 di Jakarta dan Taipei Resmi Dibatalkan, Berikut Pernyataannya

Namun memang karena kontroversi yang mereka buat sendiri penampilan di Jakarta harus dibatalkan.

Halaman:

Berita Terkait