DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Amir Uskara: IKN, Kritik Bloomberg, dan WTO

image
Amir Uskara bicara tentang IKN, Bloomberg / Foto: Istimewa

Di samping itu, Maluku dekat dengan Papua, sebuah pulau besar yang menyimpan bongkahan emas terbanyak di dunia.

Di Papua kini sedang dibangun Trans-Papua sepanjang 4.600 Km. Untuk membangkitkan ekonomi Papua, Jokowi menetapkan harga BBM di pulau paling timur ini, sama dengan di Jawa. Tak boleh ada diskriminasi harga kebutuhan pokok (energi) penduduk Indonesia.

Bayangkan: Jika Kalimantan, Maluku dan Papua terintegrasi secara geoekonomi, lalu menyatu dengan Sulawesi yang telah lebih dahulu eksis, betapa hebatnya Indonesia masa depan.

Ingat Kerajaan Gowa di Sulawesi dulu sangat disegani dunia karena angkatan lautnya sangat kuat.

Baca Juga: Profil dan Biodata Penyanyi Celine Dion, Tanggal Ultah, Suami, dan Perjalanan Karir

Jika Palangkaraya (bergeser sedikit ke Kaltim dengan IKN-nya) ibu kota administratif Indonesia, maka Makassar adalah kota dagang Indonesia terbesar di Timur. Seperti halnya Jakarta sebagai kota dagang terbesar di Barat.

Kira-kira seperti inilah imajinasi sang visioner: Jalan tol Trans-Sumatera, terhubung langsung ke tol trans-Jawa Jakarta-Surabaya. Lalu konektivitas itu berlanjut dengan tol laut Surabaya-Makassar, IKN, Ambon, Jayapura.

Di Selatan, dari Surabaya ke Bali, Lombok, dan Kupang. Lanjut, di Kalimantan ada Trans-Kalimantan yang menghubungkan Palangkaraya, IKN, Balikpapan, dan Pontianak.

Sedangkan di Papua ada trans-Papua yang menghubungkan Sorong, Jaya Pura-Marauke. Kemudian di sepanjang jalan raya trans-trans itu, juga di sepanjang tol darat dan laut akan tumbuh pusat-pusat perekonomian baru.

Baca Juga: Jelang Pernikahan Erina Gudono, Kaesang Pangarep Jalani Siraman, Iriana Jokowi Menjadi Sorotan

Halaman:
1
2
3
4
5

Berita Terkait