Olahraga
Inilah Daftar Transfer Pemain di Klub Liga Jerman, Ada Pemain Timnas Indonesia Kevin Diks
- Penulis : Rhesa Ivan
- Senin, 03 Februari 2025 15:27 WIB
Borussia Mönchengladbach
Masuk: Jens Castrop (Nuremberg, datang musim panas 2025), Kevin Diks (Copenhagen, datang musim panas 2025)
Keluar: Jan Olschowsky (Alemannia Aachen, dipinjamkan), Grant-Leon Ranos (Kaiserslautern, dipinjamkan)
Eintracht Frankfurt
Masuk: Arthur Theate (Rennes, dipermanenkan), Elye Wahi (Marseille)
Keluar: Faride Alidou (Kaiserslautern), Jens Petter Hauge (Bodø/Glimt, dipermanenkan), Omar Marmoush (Manchester City), Jerome Onguené (pemutusan kontrak), Simon Simoni (Kaiserslautern, dipinjamkan)
Baca Juga: Pemain Timnas Indonesia Kevin Diks Bergabung ke Klub Liga Jerman Borussia Monchengladbach
Freiburg
Masuk: Niklas Beste (Benfica)
Keluar: Kenneth Schmidt (Hannover, pinjaman), Noah Weißhaupt (St. Pauli, pinjaman)
Heidenheim