Internasional
China: Penetapan Kuba oleh Presiden AS Donald Trump Jadi Negara Sponsor Terorisme Tak Berdasar
- Penulis : M. Ulil Albab
- Rabu, 22 Januari 2025 09:11 WIB
Keputusan tersebut juga mengembalikan kebijakan yang dikeluarkan oleh Presiden Trump pada 2021 silam.
Keputusan itu disebut sebagai bagian dari kesepakatan untuk membebaskan tahanan politik di Kuba dan mereka yang ditetapkan oleh Washington sebagai orang-orang yang ditahan secara tidak adil oleh pemerintah di Havana.
Akibatnya, langkah tersebut akan memblokir warga negara AS atau individu lain untuk mengajukan klaim di pengadilan AS atas properti yang disita oleh otoritas Kuba setelah Revolusi Kuba 1959.***
Baca Juga: Kisah Soekarno Mengunjungi Kuba, Bikin Presiden AS Eisenhower Tidak Suka