Internasional
Tentara Israel 12 Kali Melanggar Gencatan Senjata Terhadap Lebanon hari Rabu
- Penulis : Satrio Arismunandar
- Jumat, 06 Desember 2024 08:34 WIB
Sejak Oktober 2023, lebih dari 4.000 orang tewas dan lebih dari 16.500 lainnya terluka akibat serangan Israel di Lebanon. Selain itu, lebih dari 1 juta orang telah mengungsi, menurut otoritas kesehatan Lebanon.***