Orbit Indonesia
Puisi Esai Denny JA: Rahasia yang Dibawa Mati
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Selasa, 06 September 2022 13:06 WIB
Awalnya Jiang setuju.
Ia sudah memilih tulisan dalam bentuk novel.
Tapi Jiang berpikir ulang.
Kisah ini terlalu menyakitkan baginya.
Walau ia samarkan karakter utama novel ini,
anak-anaknya akan tahu.
Ini pasti kisah Ibu mereka.