Orbit Indonesia
Puisi Esai Denny JA: Rahasia yang Dibawa Mati
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Selasa, 06 September 2022 13:06 WIB
Ia seolah hilang ingatan.
Yang ia ingat, rasa sakit.
Bergantian 5 lelaki itu memperkosanya.
Li Wei hanya bisa menangis.
Setelah puas memperkosa, rombongan itu pergi.
Ada yang membawa TV.
Ada yang mengambil komputer.