DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Dr HM Amir Uskara: Idul Fitri dalam Perspektif Ekonomi dan Keadilan Sosial

image
Amir Uskara bicara tentang Idul Fitri.

Kata Muhammad dan Isa, jika engkau punya dua baju, berikan satu baju pada orang yang membutuhkan! Itulah akhlak orang beriman. Itulah Ekonomi Fitri. Sederhana. Tapi tidak mudah melaksanakannya.

Polusi di hati umat telah membutakan pandangannya terhadap ekonomi ajaran Nabi ini. Dampaknya, alih-alih Idul Fitri menjadi hari yang memamerkan kesederhanaan dan keikhlasan darma, yang terjadi sebaliknya: memamerkan kemewahan. ***

Halaman:
1
2
3
4
5

Berita Terkait