DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Budhy Munawar Rachman: Sekolah dan Lembaga Pendidikan Justru Mendorong Keberagamaan yang Eksklusif

image
Dr Budhy Munawar Rachman tentang keberagamaan yang eksklusif.

Ini festival di mana semua siswa harus hadir di kelas-kelas semua agama, sehingga mendapat penjelasan ringkas: agama Islam itu apa, agama Kristen itu apa, Hindu, Buddha, dan seterusnya. Dan kemudian siswa yang bukan beragama itu juga bisa bertanya.

Menurut Budhy, banyak guru agama saat ini tidak dilatih untuk keluar dari “benteng” agamanya sendiri. “Pendidikan agama kita mendorong toleransi pasif,” ucap Budhy.***

 

 

 

 

Halaman:
1
2

Berita Terkait