Orbit Indonesia
Lukisan Anak Kecil Menunggang Kerbau yang Pernah Dimiliki Pendiri Kompas, Sekarang Dirawat Wina Armada
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Sabtu, 29 Oktober 2022 15:12 WIB
Kerbau rupanya juga menginspirasi pemimpin perusahaan Harian Kompas. Menurut mendiang P. Swantoro yang semasa hidupnya mendampingi JO dalam mengelola perusahaan di lingkungan Kompas Gramedia, kadang-kadang pimpinan perlu ngebo ---seperti kerbau. Artinya dalam suatu waktu, tidak memfungsikan kepekaan terhadap apa yang terjadi di luar, berlagak dungu seperti kerbau supaya tidak stres. ***