DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Begini Cara Penanganan Hewan Kurban yang Ideal

image
Ilustrasi Hewan Kurban

Pisau Bersihda Tajam

Pisau harus bersih dan tajam (tersedia air bersih dan asahan).

Karkas Digantung

Penanganan karkas digantung, usahakan daging tidak terkena tanah atau lantai dan bahan-bahan kotor.

Baca Juga: 21 Hari Menuju Ide Besar, Menciptakan Konsep Bisnis Terobosan

Potongan Daging Secukupnya

Tidak memotong daging terlalu kecil, jika bisa memberikan satu paket 1/2 kg dalam satu potongan besar jauh lebih baik daripada 5 potongan kecil.

Mari saling mengingatkan dalam kebaikan. Berbagi kaidah ilmu agar pahala jariyah terus mengalir. ***

Halaman:
1
2
3

Berita Terkait