DECEMBER 9, 2022
Olahraga

Real Madrid Tempel Ketat Barcelona Usai Menang Lawan Rayo Vallecano

image
Pemain Real Madrid usai mencetak gol ke gawang Rayo Vallecano. (Instagram @real madrid)

Tapi Rayo sendiri kesulitan membongkar pertahanan rapat Real Madrid yang bermain dengan pressing tinggi.

Pada menit ke-55, Mbappe melakukan percobaan tembakan ke tiang dekat yang menyamping dari gawang Batalla.

Vinicius Junior juga berpeluang memperlebar keunggulan pada menit ke-76 setelah menerima umpan Luca Modric, tapi menyamping dari gawang Batalla.

Baca Juga: Barcelona Berpeluang Ambil Alih Puncak Klasemen Dari Tangan Real Madrid Jika Menang Lawan Rayo Vallecano

Kedudukan 2-1 bertahan sampai wasit meniup peluit akhir pertandingan ini.

El Real selanjutkan  bertamu ke Stadion de la Ceramica untuk menghadapi Villareal pada 16 Maret, sehari sebelum Rayo Vallecano menjamu Real Sociedad di Stadion Vallecas, Madrid.

Pada laga lainnya, Atletico Madrid menyerah 1-2 kepada tuan rumah Getafe.

Baca Juga: Real Madrid Singkirkan Manchester City dari Liga Champions

Susunan pemain

Real Madrid (4-3-3): Andriy Lunin (PG); Lucas Vazquez, Raul Asencio, David Alaba, Fran Garcia; Aurelien Tchouameni, Luka Modrid, Jude Bellingham, Rodrygo Goes, Kylian Mbappe, Vinicius Junior.

Rayo Vallecano (4-2-3-1) : Augusto Batalla (PG); Ratiu, Florian Lejeune, Aridane Hernandez, Pacha; Pathe Ciss, Pedro Diaz; Adrian Embarba, Gerard Gumbau, Pep Chavarria; Alvaro Garcia.***

Baca Juga: Ditaklukan Real Betis, Real Madrid Terseok

Halaman:

Berita Terkait