Gaya Hidup
Ishak Iskandar: Gaya Hidup Pengaruhi 72 Persen Orang yang Meninggal Karena Diabetes
- Penulis : Satrio Arismunandar
- Minggu, 03 November 2024 23:50 WIB
Program kampanye #Hands4Diabetes diselenggarakan di 41 kota di seluruh Indonesia dan melibatkan berbagai komunitas dan organisasi kesehatan, dengan rangkaian acara meliputi fun walk, senam sehat, edukasi kesehatan bersama dokter, hingga pemeriksaan kesehatan gratis untuk mendukung deteksi dini diabetes.***