Humaniora
KPPPA Apresiasi Empat Tokoh Perempuan yang Menerima Penghargaan Mitra Seni Indonesia
- Penulis : Satrio Arismunandar
- Kamis, 22 Februari 2024 16:09 WIB
Lisa Tirto Utomo juga dengan sukarela meminjamkan rumahnya untuk anggota berlatih, sementara Ratna Dewi Djuwita memprakarsai perpaduan alat musik kolintang dan angklung.
“Seluruh anggota yang telah bergabung di perkumpulan MSI mempunyai satu tujuan mulia, yaitu menjadi perempuan aktif melalui kecintaan dalam seni, dan berkesenian,” ucap Sari. ***