DECEMBER 9, 2022
Nasional

Hendri Satrio: PDI Perjuangan, Gerindra, dan PKB Berpotensi Jadi Tiga Besar di Pemilu 2024

image
Pendiri lembaga survei KedaiKOPI Hendri Satrio (kanan). (ANTARA)

Di sisi pengusung Prabowo, selain Partai Gerindra, Hendri memprediksi partai politik yang akan mendapat coat-tail effect bagus adalah Partai Golkar.

"Golkar akan dapat coat-tail effect, meski lonjakannya tidak besar atau bahkan angkanya akan turun dibandingkan hasil di Pemilu 2019,” katanya. ***

Halaman:
1
2
Sumber: Antara

Berita Terkait