DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Kembali WFH, Inilah Daftar Instansi Pemerintah di Jakarta yang Berada di Lingkungan Terpapar Polusi Udara Kota

image
Daftar instansi pemerintah dan ASN yang tetap kerja di kantor meskipun polusi udara Kota Jakarta berbahaya. (Sumber foto: unsplash.com/Mikey Harris)

Karena itulah Pemerintah pusat dan Kota Jakarta memberi instruksi untuk bekerja di rumah atau WFH agar mengurangi penyebaran polusi udara.

Baca Juga: Persaingan Ketat, BRI Liga 1 2023/2024 Mnejadi Berkualitas

Diharapkan dengan kerja dari rumah ini akan mengurangi penyebaran polusi udara yang bersumber dari kendaraan pribadi.

Pekerja yang mendapat instruksi untuk WFH ini mencapai angka 50 persen namun tetap ada beberapa daftar instansi Pemerintah dan ASN yang tetap bekerja di kantor.

Hal ini dikarenakan para ASN ini tetap harus bertemu, berkomunikasi dan melayani masyarakat secara langsung ketika dibutuhkan.

Berikut ini adalah daftar instansi Pemerintah dan ASN Kota Jakarta yang tetap kerja di Kantor di tengah polusi udara Kota Jakarta:

 

1. Pelayanan kependudukan Dinas Kependudukan

2. Pelayanan kependudukan di kelurahan

3. Pelayanan kesehatan di Puskesmas

Halaman:
1
2
3
4

Berita Terkait