DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Inilah 10 Tanda Kamu Harus Mengakhiri Hubungan Cinta dengan Pasanganmu

image
Ilustrasi 10 Tanda untuk Mengakhiri Hubungan Cinta.

 

ORBITINDONESIA – Kalian yang sedang menjalin hubungan cinta laki-laki dan perempuan, tak jarang mengaami pasang dan surut.

Tidak jarang hubungan cinta kandas diwarnai pertengakaran atau saling menyakiti.

Dikutip dari video youtube @Calon Psikolog berjudul “10 Prilaku Pasangan yang tidak boleh kamu toleransi dalam hubungan percintaan”, ada tanda yang perlu kamu jadikan pedoman untuk mengakhiri hubungan cinta.

Baca Juga: Hasil Liga 1: Nyaris Menang, Persebaya Surabaya vs Madura United Terpaksa Berbagi Poin

Percuma meneruskan hubungan cinta bila pasangan kalian memiliki prilaku di bawah ini.

1.Pasanganmu suka berbohong.

2.Pasanganmu sering menghilang tanpa kabar.

3.Pasanganmu emosional.

Baca Juga: Eli Mould: Against Creativity, Pemeriksaan Kritis Terhadap Gagasan Kontemporer Tentang Kreativitas

4.Pasanganmu membuat kamu tidak berharga.

5.Pasanganmu melakukan kekerasan fisik.

6.Pasanganmu selingkuh.

7.Pasanganmu mengontrol segala sesuatu tentang dirimu.

Baca Juga: Jadi Ujung Tombak Bhayangkara FC, Youssef Ezzejjari Tak Berdaya Lawan Dewa United

8.Pasanganmu tidak mempercaimu.

9.Pasanganmu menjauhkan atau memisahkan kamu dengan orang-orang terdekatmu.

10.Pasanganmu merasa terancam dengan kesuksesanmu.

Kesepuluh prilaku tersebut adalah sebuah petanda dari hubungan yang tidak sehat dan tidak perlu ditoleransi.

Baca Juga: Hasil Liga 1: Sukses Pecundangi Bhayangkara FC, Dewa United Melesat ke Peringkat 7 Klasemen

Karena pasangan itu seharusnya mencintaimu dengan sepenuh hati.

Kamu selalu memiliki hak untuk melangkah pergi dari sebuah hubungan yang membuatmu tidak merasa bahagia.

Lebih baik menyendiri daripada menjalin hubungan yang tidak sehat dengan pasanganmu.

Orang yang paling bertanggung jawab atas kebahagianmu adalah dirimu sendiri. ***

Berita Terkait