Saturday, Jan 4, 2025
Orbit Indonesia

Tabrak Ibu Hamil, Bukannya Merasa Bersalah Pengendara Mobil Ini Malah Mengamuk, Netizen: Viralin

image
Tabrak Ibu Hamil, Bukannya Merasa Bersalah Pengendara Mobil Ini Malah Mengamuk, Netizen: Viralin

"Kau jangan kasar-kasar sama aku," teriak si Ibu pengendara mobil.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris: Brighton vs Southampton, The Seagull Pastikan Diri Raih 1 Tiket Liga Eropa

"Ibu kalau gak dikerasin gak bakal berhenti," sambung warga lainnya.

Parahnya, ibu pengendara mobil ini merasa tidak menabrak korban yang sedang hamil, padahal di sana banyak saksi mata.

"Mana saya tahu," katanya.

"Lho ibu tabrak saya lho bu dari belakang," balas korban menanggapi.

Geram dengan perilaku ibu yang masih berada di dalam mobil dan tidak mau turun, warga langsung menghardik.

"Matikan mobilnya, apa susahnya".

"Viralkan saja ini," katanya.

Warga terus mengerubungi pengendara mobil sebab dikhawatirkan berpotensi untuk kabur.

Halaman:

Berita Terkait