Orbit Indonesia
Ditunjuk Jadi Calon Presiden dari PDI Perjuangan, Ini Sepak Terjang Politik Ganjar Pranowo dari A sampai Z
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Jumat, 21 April 2023 15:14 WIB
Ganjar Pranowo juga tidak luput dari kontroversi. Baru-baru ini, Ganjar menolak tim nasional Israel ikut berlaga pada Piala Dunia U-20 di Indonesia.
Padahal dirinya dan sejumlah kepada daerah lain telah menandatangani kesiapan jadi host (hostly agreement) Piala Dunia U-20.
Itulah rangkuman jejak politik Ganjar Pranowo yang dipilih Megawati Soekarnoputri sebagai Calon Presiden dari PDI Perjuangan dalam Pemilu 2024.***
Dapatkan informasi menarik lainnya dari ORBITINDONESIA.COM di Google News.