DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Dugaan Pelecehan Seksual Terhadap Agnes Gracia Haryanto Dikaitkan Dengan Kasus Penganiayaan David Latumahina

image
Ada upaya untuk mengaitkan kasus penganiayaan David Latumahina oleh Mario Dandy Satriyo dengan dugaan pelecehan seksual terhadap Agnes Gracia Haryanto.

Pelaku anak Agnes Gracia Haryanto diduga ikut melakukan upaya perencanaan dan membantu aksi penganiayaan secara brutal terhadap David Latumahina.

Baca Juga: Viral Patung Bunda Maria di Kulonprogo Ditutupi Terpal, Tokoh Masyarakat Turun Tangan Minta Masyarakat Tenang

Agnes Gracia Haryanto diserahkan Polda Metro Jaya ke Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan bersama berkas perkara dan barang bukti berkait kasus penganiayaan David Latumahina.

Penyerahan berkas dan barang bukti keterlibatan pelaku anak Agnes Gracia Haryanto pada kasus penganiayaan David Latumahina dilakukan setelah dinyatakan lengkap alias P21.

Dapatkan beragam informasi dan artikel lainnya dari OrbitIndonesia.com di Google News.

Halaman:
1
2
3

Berita Terkait