DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Berikut Rincian Harta Rp 29 Miliar Milik Mahfud MD yang Resmi Jadi Cawapres Ganjar Pranowo

image
Cawapres Ganjar Pranowo, Mahfud MD memiliki harta kekayaan sebesar Rp 29 miliar

ORBITINDONESIA.COM – Sejak diumumkan oleh Ketua PDIP Megawaati Soekarnoputri Menko Polhukam Mahfud MD sebagai calon wakil presiden (Cawapres) dampingi calon presiden Ganjar Pranowo.

Sebagiamana OrbitIndonesia.com kutip dari LHKPN yang dilaporkan pada tanggal 31 Maret 2023 pada Rabu 18 Oktober 2023 Cawapres Mahfud MD memiliki harta kekayaan sebesar Rp29,54 miliiar.

Dalam LHKPN tersebut Harta Mahfud MD sendiri terbagi dalam bentuk asset berupa tanah dan bangunan, transportasi serta mesin, harta bergerak lainnya kemudian kas dan setara kas.

Baca Juga: Peneliti SMRC Saidiman Ahmad: Mahfud MD Bisa Beri Efek Elektoral Signifikan kepada Ganjar Pranowo

Harta mantan menteri pertahanan di era Gus Dur ini berupa tanah dan bangunan berjumlah Rp12,06 miliar yang tersebar di kab/kota di Jakarta Selatan, Sleman , Surabaya hingga Pamekasan Jawa Timur berikut detailnya.

Tanah dan Bangunan Senilai Rp 12,06 Miliar

1. Tanah Seluas 395 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 592.500.000

Baca Juga: Partai NasDem Meradang Mahfud MD Sebut Mentan Syahrul Yasin Limpo Tersangka, Sahroni: Tiba-tiba Jadi Jubir KPK

2. Tanah dan Bangunan Seluas 513 m2/500 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 769.500.000

3. Tanah Seluas 144 m2 di di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 66.816.000

4. Tanah Seluas 466 m2 di di Kab/Kota Pamekasan, Hasil Sendiri Rp 116.500.000

Baca Juga: Isyarat Berpasangan di Pilpres 2024? Ganjar Pranowo dan Mahfud MD Berjalan Bersama dalam Kondangan di Cirebon

5. Tanah dan Bangunan Seluas 155 m2/150 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 225.000.000

6. Tanah dan Bangunan Seluas 436 m2/76 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 654.000.000

7. Tanah Seluas 550 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 550.000.000

Baca Juga: Hasil FIFA Matchday, Vietnam Alami kekalahan Terburuk, Prancis Bungkam Skotlandia via Comeback

8. Tanah dan Bangunan Seluas 180 m2/171 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 270.000.000

9. Tanah dan Bangunan Seluas 500 m2/54 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 500.000.000

10. Tanah Seluas 64 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 96.000.000

Baca Juga: Kualifikasi Piala Dunia 2026: Neymar Cedera Timnas Brasil Dipecundangi Uruguay

11. Tanah dan Bangunan Seluas 700 m2/300 m2 di Kab/Kota Jakarta Selatan, Hasil Sendiri Rp 3.000.000.000

12. Tanah dan Bangunan Seluas 224 m2/136 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 320.000.000

13. Tanah dan Bangunan Seluas 340 m2/262 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 1.500.000.000

Baca Juga: Pakai Kaos Reformasi Dikorupsi, Saut Situmorang Penuhi Panggilan Polisi untuk Kasus Pemerasan

14. Tanah dan Bangunan Seluas 92 m2/150 m2 di Kab/Kota Surabaya, Hasil Sendiri Rp 1.500.000.000

15. Tanah dan Bangunan Seluas 178 m2/240 m2 di Kab/Kota Sleman, Hasil Sendiri Rp 1.900.000.000

Untuk transportasi, pria kelahiran 13 Mei 1957 ini memiliki dua sepeda motor dan 4 kendaraan roda empat dengan total Rp1,50 miliar dengan rincian

Baca Juga: Penggemar Grup Band Slank dari Kabupaten Bungo Jambi Deklarasi Dukung Ganjar Pranowo 

Alat Transportasi dan Mesin

1. Sepeda motor Honda tahun 2017, hasil sendiri senilai Rp 3.000.000

2. Mobil Toyota Avanza Veloz Minibus tahun 2012, hasil sendiri senilai Rp 120.000.000

Baca Juga: Satrio Arismunandar Ajak Pegiat Media dan Penulis Pro Ganjar (P4G) Gaspol Artikel tentang Ganjar-Mahfud

3. Mobil Toyota Vios tahun 2013, hasil sendiri senilai Rp 135.000.000

4. Mobil Toyota Camry tahun 2017, hasil sendiri senilai Rp 300.000.000

5. Mobil Toyota Alphard tahun 2018, hasil sendiri senilai Rp 900.000.000

Baca Juga: PDIP Bersiap Umumkan Cawapres: Ganjar Pranowo dan Pasangannya, Spekulasi Berakhir

6. Sepeda motor Vespa Primavera 150 tahun 2021, hasil sendiri senilai Rp 45.000.000

Selain itu jumlah harta bergerak lainnya sebesar Rp180,50 juta sementara kas dan setara kas berjumlah Rp15,80 miliar.

Dalam keterangan LHKPN, Mahfud MD tercatat tidak memiliki surat berharga, harta lainnya dan utang.

Baca Juga: Karang Taruna DKI Jakarta: Erick Thohir Pemimpin Masa Depan

Sehingga total kekayaan yang dimiliki pria bernama lengkap Muhammad Mahfud Mahmodin ini sebesar Rp29.546.144.117,- ***

 

Berita Terkait