DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Amir Uskara: Messi dan Ekonomi Argentina

image
Wakil Ketua Komisi XI DPR RI Amir Uskara tentang Messi dan Argentina

Celakanya negeri yang tingkat kemiskinan ekstrimnya (hidup dengan mengemis dan mengais sampah) nyaris mencapai 10 persen ini, kini kantongnya hampir kempes. Sisa anggarannya di tahun 2022 tinggal Rp 32,5 Trilyun.

Mirisnya, dari sisa anggaran negara yang cekak itu, akan digelontorkan pula kepada Messi dan kawan-kawannya di Tim Tango. Berapa jumlahnya, pastinya sangat besar.

Karena hadiah itu niscaya bukan hanya dari negara. Tapi juga dari perusahaan dan lain-lain yang bangga atas kemenangan Tim Tango.

Hadiah dari FIFA -- organisasi sepakbola dunia -- untuk Tim Tango sebagai juara pertama World Cup sebesar Rp 651 Milyar. Niscaya hadiah dari Pemerintah Argentina akan lebih besar lagi.

Baca Juga: Piala AFF 2022 : Mulai Main Jumat, Timnas Indonesia Melawan Kamboja

Begitulah keanehan sebuah negeri yang gila bola untuk "pesta pora" juara World Cup. Negara memberikan hadiah sangat besar kepada para pemain bola yang "merumput" di Eropa dan sudah kaya raya itu.

Jika Messi dan teman-temannya menerima hadiah dari FIFA dan negara tersebut, lalu masuk ke kantong pribadi masing-masing -- betapa ironisnya gaya hidup para selebretis bola di negeri kelahiran Maradona tersebut.

Kita berharap Messi dan timnya makin banyak sedekah untuk rakyat miskin di negaranya. 

Dari gambaran itu, Messi dan Tim Tango yang membawa tropi World Cup ke Buenos Aires sesungguhnya menggiring dilema bagi rakyat Argentina.

Baca Juga: Kejaksaan Negeri Badung Raih Penghargaan Kinerja Terbaik 2022 se Bali

Halaman:
1
2
3
4

Berita Terkait