Contoh Soal dan Kunci Jawaban Soal SD dan MI kelas 5 Latihan UAS PAS Mapel IPS Semester 1 Tahun 2022
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Jumat, 09 Desember 2022 15:00 WIB
ORBITINDONESIA – Artikel berikut ini merupakan contoh soal untuk latihan UAS PAS mata pelajaran (Mapel) Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) semester 1 tahun 2022.
Contoh soal Mapel IPS ini diharapkan bisa membantu adik-adik kelas 5 SD dalam belajar di rumah, karena dilengkapi dengan kunci jawaban soal SD.
Berikut ini contoh latihan soal dan kunci jawaban soal SD kelas 5 yang dilansir dari buku.kemdikbud.go.id.
Baca Juga: Kunjungi Pulau Kangean di Madura, Pulau Dengan Beragam Destinasi Wisata Menarik yang Bikin Kangen
1. Membudayakan ikan hias termasuk usaha dibidang...
A. perdagangan
B. jasa
C. agraris
D. industri
Jawaban: A
2. Suku bangsa yang mendiami Propinsi Sumatera Utara adalah...
A. Ulu, Mandailiong,dan Toba
B. Toba,Caniago dan Melayo
C. Gayo,Karo, dsan Toba
D. Karo,Mandailing dan Toba
Jawaban: D
Baca Juga: Genjot Sektor Wisata 2023, Pemerintah Akan Luncurkan Gerakan Bangga Berwisata di Indonesia Aja
3. Senjata tradisional badik berasal dari daerah...
A. Sulawesi Tenggara
B. Sulawesi Utara
C. Sulawesi Selatan
D. Sulawesi Tengah
Jawaban: C
4. suku-suku yang ada di Indonesia adalah kecuali
A. melayu
B. cina
C. batak
D. minang
Jawaban: B
Baca Juga: Lampung Punya Segudang Destinasi Wisata, Salah Satunya Pantai Tapak Kera yang Eksotis Ini
5. Kursi, meja, dan lemari merupakan hasil kegiatan usaha bidang...
A. industri
B. jasa
C. agraris
D. perdagangan
Jawaban: A
6. yang dimaksud dengan penduduk adalah.
A. orang yang pindah tempat
B. suku pendatang
C. orang mendiami suatu daerah
D. orang asing
Jawaban: C
Baca Juga: MENJELANG NATAL, Yuk Mengenal Sejarah Kota Suci Tiga Agama, Jerusalem
7. Senjata tradisional badik berasal dari daerah...
A. Sulawesi Tenggara
B. Sulawesi Utara
C. Sulawesi Selatan
D. Sulawesi Tengah
Jawaban: C
8. Berikut ini yang termasuk ciri fisik suatu suku bangsa, adalah ... .
A. tarian adat
B. warna kulit
C. bahasa daerah
D. pakaian
Jawaban: A
Baca Juga: Jelang Akad Nikah dengan Kaesang Pangarep, Erina Gudono Gelar Pengajian
9. Rumah Minangkabau adalah....
A. rumah bolon
B. rumah limas
C. rumah joglo
D. honai
E. rumah gadang
Jawaban: E
10. Bahasa yang paling banyak diserap kedalam bahasa Indonesia adalah...
A. Makassar
B. Melayu
C. Jawa
D. Sunda
Jawaban: B
Demikianlah contoh soal dan kunci jawaban soal SD kelas 5 terbaru UAS PAS Mapel IPS untuk Anda semua. Semoga bermanfaat.***