DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Inilah 5 Rekomendasi Film Tema Natal dan Tahun Baru Tayang di Netflix yang bisa Disaksikan Bareng Keluarga

image
A Boy Called Christmas salah satu Film Tema Natal dan Tahun Baru.

Diarahkan oleh Mary Lambert dan bergenre komedi romantis ini dirilis di tahun 2021 juga.

Menceritakan tentang Sophie Brown yang bekerja sebagai seorang penulis tersohor.

Tapi ternyata karirnya yang terancam berakhir memaksanya kabur dari kejaran publik dan bersembunyi di kastil milik sang kakek di Skotlandia.

 Baca Juga: Inilah Daftar Nama Lengkap Kapten Kelompok Gotei 13 Anime Bleach Sebelum Timeline Ichigo Kurosaki Lebih Badass

  1. Single All The Way

Masih bergenre komedi film Natal Single All The Way ini juga cocok Anda saksikan bersama pasangan di tahun baru.

Bercerita tentang Peter diperankan oleh Michael Urie yang selalu ditanya tentang siapa kekasihnya setiap pulang ke rumah di hari Natal.

Merasa bosan dengan pertanyaan itu, dia membawa Nick diperankan oleh Philemon Chambers sebagai pasangan sewaannya.

 Baca Juga: Film Tema Natal dan Tahun Baru yang Cocok Anda Saksikan Bersama Keluarga di Rumah

  1. Father Christmas is Back
Halaman:
1
2
3

Berita Terkait