Olahraga
Jadwal Liga 1 2024/2025: PSS Sleman Melawan Barito Putera Disiarkan Oleh Vidio Senin Malam
- Penulis : Rhesa Ivan
- Senin, 03 Maret 2025 05:05 WIB

Ilustrasi jadwal pertandingan PSS Sleman melawan Barito Putera. (ligaindonesiabaru.com)
Kemenangan akan sangat berarti bagi PSS Sleman yang kini tengah berada di zona degradasi Liga 1 Indonesia, tepatnya peringkat ke-17 dengan 19 poin dari 24 laga, terpaut dua poin dari zona aman.***