Olahraga
Arsenal Datangkan Bek Asal Italia Riccardo Calafiori
- Penulis : Krista Riyanto
- Selasa, 30 Juli 2024 08:34 WIB
Dia sempat dijual ke klub Swiss, Basel musim 2022 sebelum Bologna memboyongnya secara permanen setahun kemudian.
Bersama Bologna dia tampil 30 kali di Serie A dan membantu klub finis peringkat lima musim 2023/24 dan lolos kualifikasi Liga Champions untuk pertama kalinya dalam 60 tahun terakhir. ***