Olahraga
Cesc Fabregas Ditunjuk Jadi Pelatih Kepala Klub Milik Pengusaha Indonesia Como
- Penulis : Krista Riyanto
- Sabtu, 20 Juli 2024 09:50 WIB
"Ini akan menjadi musim yang berat dan penting bagi saya serta staf pelatih sudah siap," tambahnya.
Como telah mendatangkan beberapa pemain dalam upaya membangun skuad untuk bersaing di Serie A.
Mereka telah mengumumkan transfer mantan bek Liverpool Alberto Moreno, eks kiper Napoli Pepe Reina dan mantan penyerang AS Roma Andrea Belotti.
Como juga dikabarkan segera merampungkan transfer bek asal Prancis Raphael Varane setelah tidak memperpanjang kontraknya bersama Manchester United. ***