
Kemenangan Indonesia ditutup dengan gol lewat pemain pengganti Mierza Firjatullah menit ke-79.
Tak ada gol tercipta pada sisa laga dan pesta setengah lusin Indonesia yang hanya dibobol satu gol menjadi skor akhir pertandingan.
Indonesia yang memuncaki grup dengan 9 poin dari tiga pertandingan melaju ke semifinal yang akan digelar Senin 1 Juli.
Baca Juga: Piala AFF U19: Indonesia Satu Grup dengan Timor Leste, Kamboja, dan Filipina
Susunan pemain
Indonesia: Nur Ichsan, Dafa Zaidan El Fikri, I Putu Panji, Mathew Ryan Baker, Zahaby Gholy, Nazriel Alfaro Syahdan, Daniel Alfrido, Fabio Azkairawan, Tristan Raissa Ibrahim, Raihan Apriansyah Sudrajat, Josh Holong Junior
Pelatih: Nova Arianto
Laos: Thitsakhone Sumlivongvath, Phisith Orr, Bounthasak Chandala, Sikanda Xaisongkham, Daophahad Kamkasomphou, Phayak Siphanom, Binly Donsanouphit, Ki Mounkanyah, Sayyavath Vansavath, Xayyasith Chitpasong, Phoutthasak Sihakhot
Pelatih: Kanlaya Sysomvang. ***
Baca Juga: Piala AFF U16: Inilah Susunan Pemain Timnas Indonesia