DECEMBER 9, 2022
Olahraga

Liga Champions: Niclas Fuellkrug Bawa Borussia Dortmund Menang Melawan Paris Saint-Germain

image
Selebrasi Niclas Fuellkrug (kiri) mencetak gol di leg pertama Liga Champions di Signal Iduna Park pada Kamis 2 Mei 2024. (ANTARA/dok-UEFA)

Di menit ke-81, PSG mendapatkan peluang emas lewat Dembele. Pemain Prancis itu menerima umpan tarik dari sisi kanan, tetapi tendangannya di kotak penalti masih belum mengarah ke gawang Dortmund.

Di sisa waktu pertandingan, PSG menciptakan beberapa peluang untuk menyamakan skor. Dortmund berhasil mempertahankan keunggulan mereka hingga wasit meniup peluit panjang. Tim tuan rumah menang 1-0 atas PSG.

Susunan pemain

Borussia Dortmund (4-2-3-1): Gregor Kobel; Julian Ryerson (Marius Wolf 86'), Mats Hummels, Nico Schlotterbeck, Ian Maatsen; Marcel Sabitzer, Emre Can; Jadon Sancho, Julian Brandt (Felix Nmecha 86') Karim Adeyemi (Marco Reus (83'); Niclas Fuullkrug.

Paris Saint-Germain (4-3-3): Gianluigi Donnarumma; Nuno Mendes, Lucas Hernandez (Lucas Beraldo 42'), Marquinhos, Achraf Hakimi; Fabian Ruiz, Vitinha, Warren Emery; Bradley Barcola (Kolo Muani 64'), Kylian Mbappe, Ousmane Dembele. ***

Halaman:
1
2
Sumber: Antara

Berita Terkait